Daftar Kontestan Indonesian Idol XIII Lolos Top 10, Axelo Tereliminasi

Nurul Amanah
Axelo harus mengakhiri kiprahnya di Indonesian Idol XIII, berikut daftar kontestan lolos ke babak top 10. (Foto: IG Indonesian Idol) 

Menurut BCL, penampilan Shabrina malam ini sangat menggelegar dan berkelas. Ia bahkan merasa seperti di panggung Grand Final menyaksikan kemegahan penampilan kontestan asal Bangka Belitung itu. “Kayak di Grand Final ini rasanya,” ucap BCL.

Berikut daftar kontestan masuk Top 10 Indonesian Idol XIII:

1. Shabrina Leanor

2. Anjelia Dom

3. Vanessa Zee

4. Mesa Hira

5. Piche Kota

6. Angie Carvalho

7. Kenriz

8. Fajar Noor

9. Rara Sudirman

10. Shakirra Vier

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Film
3 hari lalu

RCTI+ Originals Terbaru, Idolove Bisa Lihat Idola Jalan Bareng Fansnya

Film
3 hari lalu

Kita Kepo, Program RCTI+ Originals untuk Tahu Update Para Idola!

Music
25 hari lalu

Top 10 Indonesian Idol 13 Tunjukkan Kualitas di Synchronize Fest 2025

Music
30 hari lalu

Kesempatan Terakhir Jadi Idola Indonesia! Audisi Indonesian Idol XIV Berakhir di Kota Jakarta

Music
1 bulan lalu

Angie Carvalho Bagikan Tips untuk Calon Penyanyi dan Peserta Indonesian Idol

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal