Dikira Pengamen, Ed Sheeran Diusir Polisi India

Muhamad Fadli Ramadan
Dikira seorang pengamen karena bernyanyi di pinggir jalan, Ed Sheeran diusir polisi India. (Foto: (@PopBase)

"Ngomong-ngomong, kami sudah mendapat izin untuk bermain musik, jadi kami bermain di tempat itu, sudah direncanakan sebelumnya, kami bukan muncul secara acak. Semuanya baik-baik saja," kata Ed Sheeran.

Penampilan singkat di pinggir jalan itu menjadi sebuah pemanasan dari Ed Sheeran sebelum menggelar konser pada malam harinya. Ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan olehnya pada setiap negara yang dikunjungi.

Seperti di Indonesia, Ed Sheeran mengunjungi Pasar Santa di Jakarta Selatan. Di sana, dia mendatangi toko-toko vinyl yang menjual album miliknya. Bahkan, dia menandatangani vinyl tersebut yang membuatnya semakin bernilai.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Brutal! Pengamen di Padangsidimpuan Tikam Rekan gegara Rebutan Lokasi Mangkal

Buletin
1 tahun lalu

Pengamen Badut di Padang Ngamuk karena Tak Diberi Uang, Ancam Penjaga Toko dengan Pisau

Megapolitan
1 tahun lalu

Pengamen Pukul Pedagang Perabotan di Bintaro, Diduga Mabuk Lem Aibon

Megapolitan
1 tahun lalu

Tampang Pengamen Arogan yang Aniaya Pengunjung Warung Sate di Puncak Bogor

Megapolitan
1 tahun lalu

Polisi Tangkap Pengamen yang Aniaya Pengunjung Warung Sate di Puncak Bogor

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal