Harga Tiket Konser Morrissey di Jakarta 2023, Ada yang Sudah Ludes

Ririn Sagita Permata Sari
Intip harga tiket konser Morrissey di Jakarta 2023, ada yang sudah ludes terjual, lho! (Foto: Kolase)

Di konser bertajuk '40 year Of Morrissey' ini tentunya vokalis The Smiths ini akan membawakan sejumlah lagu hits dari album solonya. 

Harga tiket konser Morrissey di Jakarta 2023

Tiket koser Morrissey dijual dengan berbagai kategori, yaitu VIP Red, Red, Kuning, Tribune Hijau, Tribun Abu-abu dan Tribune Biru. Tiket dapat dibeli mulai dari 29 Agustus 2023, berikut rincian harga tiket Morrissey di Jakarta 2023:

VIP Red: Rp2.500.000

Kuning: Rp1.750.000, 

Tribun Hijau: Rp1.475.000

Tribune Abu-abu: Rp1.250.000, 

Tribune Biru: Rp950.000

Untuk pembelian onlinenya Anda bisa beli di kiglive.id atau klik linknya di media sosial KIG LIVE. Sayangnya, untuk kategori Tribune Green atau Tribun Hijau, sudah ludes terjual.

Nah, itu dia harga tiket konser Morrissey di Jakarta 2023. Bagaimana, Anda sudah siap menyanyikan lagu-lagu hits Morrissey?

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
All Sport
2 bulan lalu

Beli di Sini! Penjualan Tiket AQUA Futsal Four Nations Cup 2025 Resmi Dibuka

Film
3 bulan lalu

Harga Tiket Kimetsu no Yaiba Infinity Castle: Berapa Biaya Nonton Trilogi Epik Ini?

Music
4 bulan lalu

Harga Tiket Konser My Chemical Romance, Mulai dari Rp1 Jutaan!

Music
5 bulan lalu

Konser Muse di Jakarta 19 September 2025, Segini Harga Tiketnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal