Intip Deretan Pengisi Acara Malam Puncak AMI Awards ke-25, Meriah Bertabur Artis Papan Atas

Syifa Fauziah
Malam puncak AMI Awards dapat disaksikan di RCTI. (Foto: RCTI)

Selain itu, akan ada juga nama-nama artis lainnya yang meramaikan malam puncak AMI Awards ke-25 dengan menjadi pembaca nominasi. Mereka yakni Maia Estianty, Al Ghazali, dan Dul Jaelani. Selain itu, juga ada Lyodra dan Tiara Andini yang tidak hanya membacakan nominasi, namun juga memberikan penampilan yang menarik.

“Seperti gelaran di tahun-tahun sebelumnya, penyelenggaraan malam puncak AMI tahun ini pastinya juga akan berlangsung sangat meriah. Meski AMI Awards merupakan ajang penghargaan, namun akan tetap dikemas dengan konsep produksi yang menghibur dan dinikmati suluruh pemirsa RCTI yang menyaksikan di seluruh Nusantara. Tak hanya diramaikan oleh para pengisi acara yang merupakan musisi papan atas Tanah Air, namun tampilan panggung yang megah serta juga tata lampu menawan, bakal memanjakan mata para pemirsa yang menyaksikan,” kata Tiurma Imelda Sinaga selaku Head of Production Operation RCTI. 

Jangan lupa! Saksikan secara langsung Malam Puncak AMI Awards ke-25 mulai pukul 21.15 WIB hanya di RCTI.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Mengharukan, Raisa Persembahkan Piala AMI Awards 2025 untuk Pejuang Kanker

Music
1 tahun lalu

Tangisan Ibunda Melitha Sidabutar Pecah saat Wakili Mendiang Putrinya Terima Piala AMI Awards 2024 

Seleb
1 tahun lalu

Respons Nissa Sabyan usai Dihujat Netizen Raih Piala AMI Awards 2024

Music
1 tahun lalu

Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2024, Salma Salsabil Jadi Bintangnya! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal