Joe Vandes dan Aska Ratifah Tinggalkan Pentas Idola Cilik, Vin Batubara Dapat Apresiasi dari Juri?

Siska Permata Sari
Saksikan Idola Cilik akhir pekan ini. (Foto: RCTI)

Pada hari Sabtu 02 Juli 2022, terdapat 1 peserta Idola Cilik yang harus meninggalkan kelas. Lantas giliran siapakah yang harus meninggalkan kelas pada hari Minggu 3 Juli 2022?

Sebelumnya terdapat 7 peserta yang telah lolos di babak audisi dan babak remedial. Peserta yang lolos di babak audisi dan babak remedial, nantinya akan kembali tampil dengan kemampuan vokal yang akan membuat para pemirsa di rumah jatuh cinta. Inilah nama-nama peserta yang akan tampil hari Minggu, 3 Juli:

1. David Oksal

2. Devanka Ziya

3. Melody Tiffany

4. Nuella Pandiangan

5. Shakyra Almahyra

6. Tasya Allesia

7. Vin Batubara

Peserta yang cukup menarik perhatian di pentas minggu lalu salah satunya adalah Vin Batubara. Anak lelaki yang memiliki paras yang rupawan ini membawakan lagu ‘Anugerah Terindah Yang Pernah Kumiliki’ milik Sheila on 7 ini dengan sangat apik. Vin Batubara menyanyikan lagi Sheila on 7 tersebut  sambil memainkan gitar kesayangannya.

Selain itu, ia pun sempat memainkan potongan lagu yang ia ciptakan sendiri. Lagu tersebut diberi judul "Bagaikan Dalam Mimpi". Lagu yang sangat indah tersebut berhasil mendapatkan apresiasi oleh semua juri dan penonton di studio.

Saksikan terus penampilan memukau para peserta setiap Sabtu dan Minggu pukul 13.00 WIB. Live hanya di RCTI! Jangan lupa untuk dukung para peserta dengan cara vote melalui aplikasi RCTI+.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Music
4 bulan lalu

Hadirkan Musik Video Cinta, Angel Pieters Resmi Comeback ke Dunia Tarik Suara

Seleb
11 bulan lalu

Profil dan Biodata Agatha Pricilla, Sahabat Febby Rastanty yang Multitalenta

Music
1 tahun lalu

Pamela Ghaniya, Juara Idola Cilik 2022 Rilis Single Terbaru Forever Friend

Music
3 tahun lalu

Sukses Jadi Juara 2 Idola Cilik 2022, Ini Harapan Penyanyi Cilik Asal Bali Shania Naveen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal