Coach Armand malah menekan tombol di menit-menit terakhir dan terkejut saat mengetahui jika itu adalah suara putrinya yang barusan bernyanyi. Penampilan Naja di unggahan Armand di Instagram mendapat banyak komentar salah satunya dari Melly Goeslawa yang memuji suaranya.
"Najaaaa meuni alus suarana Masya Allah," komentar @melly_goeslaw.
Penasaran keseruan apalagi di babak Blind Audition The Voice Indonesia 2019? Saksikan terus setiap Kamis dan Jumat pukul 20.00 WIB di GTV