Rhoma Irama Jadi Fokus di Madani Film Festival 2020

Siska Permata Sari
Rhoma Irama (Foto: Instagram)

“Tema kehadiran Rhoma Irama disini yaitu Recovery. Ada sebuah sejarah panjang tentang bagaimana menjalankan dakwah musik, politik dan globalisme dalam music rock. Ternyata hal ini telah menjadi sebuah revolusi yang kita lupakan atau tidak kita sadari. Dengan ini kita berharap menemukan dan menghidupi peristiwa besar itu,” kata sutradara film ‘Kucumbu Tubuh Indahku’.

Seperti tahun-tahun sebelumnya, festival film ini juga akan menghadirkan berbagai film dari banyak negara seperti Iran, Afghanistan, Thailand dan lainnya.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Seleb
4 bulan lalu

Innalillahi, Rhoma Irama Berduka Cita 

Film
8 bulan lalu

Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan

Seleb
8 bulan lalu

Rhoma Irama Berduka, sang Adik Meninggal Dunia

Music
12 bulan lalu

Tampil Heboh! King Nassar Buka Anugerah Dangdut Indonesia 2024 dengan Lagu Seperti Mati Lampu

Music
1 tahun lalu

Lirik Lagu Kerinduan - Rhoma Irama ft. Rita Sugiarto, Rindu Kepada Kekasih

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal