Rilis Single Baru, Eclat Story dan Shakira Jasmine Kisahkan Hubungan Asmara di Tengah Pandemi

Siska Permata Sari
Eclat Story dan Shakira Jasmine rilis single baru. (Foto: iNews.id/Siska Permata Sari)

Para personel Eclat Story dan Shakira berharap single terbaru mereka yang bernuansa lembut dan ‘sopan’ di telinga tersebut bisa diterima para pendengar.

“Buat yang pernah merasakan makan hati, semoga setelah kalian dengerin lagu ini jadi enggak makan hati lagi ya,” ujarnya.

Single ‘Makan Ati!’ dari Eclat Story dan Shakira Jasmine ini telah dirilis pada 27 November 2020. Single tersebut dapat diputar di seluruh platform musik digital.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Film
4 bulan lalu

Paket Baru Premium Vision+ Harganya Murah, Shakira Jasmine: Worth It Banget!

Nasional
6 bulan lalu

Dinkes Jakarta Catat 38 Kasus Covid-19 sejak Awal 2025, Antisipasi Lonjakan

Nasional
6 bulan lalu

Kejagung Ungkap Kejanggalan di Sritex: Untung Signifikan, Tiba-Tiba Rugi

Health
10 bulan lalu

Argentina Keluar dari WHO, Alasannya Mengejutkan! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal