Rossa Berulang Tahun, Afgan Berikan Surprise di Audisi Indonesian Idol SS

Siska Permata Sari
Rossa dapat surprise ulang tahun dari Afgan. (Foto: MNC Media)

Tak lama kemudian, Afgan masuk ke stage audisi dengan membawa kue untuk Rossa dan membuat Rossa terharu.

“Rossa gimana perasaanya?” ucap Maia. “Hal kayak gini (surprise) kan pernah terjadi di masa lampau, tapi kenapa kamu nggak sadar juga,” ucap Maia bercanda.

Setelah itu, Afgan memberikan cake yang dibawanya kepada Rossa sambil memeluk dan berkata. “Happy birthday bubu (Rossa), semoga apa semua yang kamu impikan dapat terwujud. Amin,” ucap Afgan mendoakan Rossa.

“Terima kasih kepada Afgan atas surprise-nya dan juga juri–juri lain. Meski mereka gagal mau membuat saya menangis, ha-ha-ha,” ucap Rossa.

“Semoga semakin sukses, sehat, dan bahagia selalu. Semoga apa yang dicita–citakan cepat tercapai,” kata Judika memberikan selamat.

Jangan lupa saksikan audisi terakhir Indonesian Idol Special Season, Senin (30/11/2020), mulai pukul 21.00 WIB di RCTI. Selanjutnya pada Selasa (1/12/2020), Indonesian Idol akan memasuki babak eliminasi.

Program Indonesian Idol Special Season juga dapat disaksikan di aplikasi RCTI+ atau www.rctiplus.com.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Music
1 hari lalu

Ariel Noah hingga Judika Ngeluh soal Royalti Musik ke Fraksi PDIP, Ini Harapannya

Seleb
13 hari lalu

El Rumi dan Syifa Hadju Menikah Tahun Ini? Maia Estianty Bocorkan Fakta Mengejutkan!

Film
13 hari lalu

RCTI+ Originals Terbaru, Idolove Bisa Lihat Idola Jalan Bareng Fansnya

Film
14 hari lalu

Kita Kepo, Program RCTI+ Originals untuk Tahu Update Para Idola!

Seleb
1 bulan lalu

Cincin Lamaran Nyaris Rp1 Miliar El Rumi untuk Syifa Hadju Rekomendasi Irwan Mussry

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal