50 Nama Bayi Laki-laki Islami Keren 2 sampai 3 Kata, Lengkap dengan Artinya

Inas Rifqia Lainufar
Nama bayi laki-laki Islami keren 2 sampai 3 kata (Foto: Istimewa)

19. Athar Gauzan Hanan (seorang laki-laki yang kaya akan kasih sayang serta memiliki pemikiran yang cerdas)

20. Althaf Ezaz Ghathaf (Anak yang baik hati, lembut, dan calon pemimpin yang baik)

21. Dzimar Shafza Fathar (Anak laki-laki yang mampu menjadi pemimpin bagi bangsa)

22. Gafi Fazal Ilario (Anak laki-laki yang lemah lembut, baik hati, dan suka mengampuni kesalahan orang lain)

23. Ghaisan Raffasya Hafis (Laki-laki tampan yang memiliki kedudukan tinggi dan selalu melindungi banyak orang)

24. Ghilman Fathan Dzuhaizhin (Pemuda yang hebat, pintar dan selalu dekat dengan hal-hal yang baik)

25. Haaziq Gazwan Izqian (Anak laki-laki yang cerdas serta terampil, menjadi seseorang yang berkharisma dan senantiasa selalu dalam kebaikan)

26. Ikhbar Shaqr Akhdan (Sahabat yang menyampaikan berita dan memiliki penglihatan tajam)

27. Keenan Ghazi Utsman (Kesatria pelindung)

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
6 bulan lalu

100 Nama Bayi Laki-Laki yang Lahir di Bulan Muharram dan Artinya

Muslim
2 tahun lalu

100 Nama Bayi Laki-laki Islami, Lengkap dengan Artinya

Muslim
2 tahun lalu

40 Nama Bayi yang Lahir di Bulan Muharram dan Artinya

Nasional
3 tahun lalu

25 Nama Bayi Lahir di Bulan Ramadhan beserta Artinya untuk Inspirasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal