Adab Menjenguk Orang Sakit dalam Islam Beserta Doanya

Kastolani Marzuki
Adab menjenguk orang sakit yakni mendoakannya segera sembuh. (Foto: Freepick)

4. Mendoakan Lekas Sembuh

Saat menjenguk orang sakit, muslim juga dianjurkan membacakan doa untuk kesembuhannya.

" أَسْأَلُ اللَّهَ الْعَظِيمَ رَبَّ الْعَرْشِ الْعَظِيمِ ، أَنْ يُعَافِيَكَ وَيَشْفِيَكَ

Artinya: Aku memohon ampun kepada Allah yang Mahaagung, Dzat yang menciptakan Arsy yang besar dan yang memberikan kesembuhan kepada orang yang sakit.

5. Membawa Buah Tangan

Sebagai bentuk keprihatinan juga dukungan moril serta motivasi dan doa, ada baiknya ketika menjenguk orang sakit membawa buah tangan. Hal ini juga disunahkan dan sudah menjadi tradisi di masyarakat Indonesia.

Wallahu A'lam.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Health
1 tahun lalu

40 Ucapan untuk Orang Sakit Lewat WA yang Membuat Hati Tenang

Nasional
1 tahun lalu

40 Ucapan Terima Kasih Sudah Dijenguk, Merangkai Kata Indah untuk Sahabat dan Keluarga

Muslim
2 tahun lalu

Bacaan Doa Untuk Orang yang Sakit Agar Cepat Sembuh, Yuk Amalkan!

Muslim
2 tahun lalu

7 Doa untuk Orang Sakit Laki-laki, Bacakan Ini Saat Menjenguk Keluarga atau Teman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal