Baca Yasin 3 Kali untuk Jodoh Lengkap dengan Tata Caranya

Kastolani Marzuki
Membaca Surat Yasin secara rutin banyak sekali manfaatnya. Salah satunya untuk enteng jodoh (Foto: Freepik)

Keampuhan fadhilah Yasin sebagiamana dilansir dari pcnukendal, disebutkan dalam kitab “Abwàbul Faroj” yang ditulis oleh Al-Imam As-Sayyid Muhammad bin Alawi Al-Mailiki. Pada halaman 158 pada kitab tersebut, beliau berkata :

Surat Yasin itu besar derajatnya, masyhur keutamaan dan pahalanya. Dia adalah intisari Al-Qur’an, dapat menghilangkan kesusahan dan menghapus kegelisahan. Yasin Fadlilah adalah senjata untuk menghilangkan bencana dan kesusahan, menjadi penyelamat dari fitnah dan cobaan. Pembacaan Yasin Fadlilah telah ditausiyahkan orang-orang arifin, dan selalu dilakukan auliya’ yang sholihin. Setiap orang yang sungguh-sungguh dengan membaca Yasin Fadlilah akan menemukan kesuksesan dalam semua tujuannya, dan terlaksanaka semua hajatnya.

Bacalah Yasin Fadlilah ketika ada bencana dan kesusahan, maka akan dihasilkan kesukaan, akan hilang kesempitan dan kesulitan, hati akan menjadi lapang dan semua perkara menjadi mudah. Kalau dibaca 3, 5, 7 atau 40 kali, maka itu adalah baik. Hitungan-hitungan ini telah disebutkan. Para ulama menganggap baik terhadap bacaan doa-doa yang masyhur sesudah ayat-ayat tertentu, dan terhadap pengulangan ayat-ayat tertentu, seperti sesudah ayat berikut.

Demikian ulasan mengenai baca Yasin tiga kali untuk jodoh agar terkabul yang bisa diamalkan.

Wallahu A'lam

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Muslim
2 bulan lalu

Makna Meteor Jatuh Menurut Islam? Begini Penjelasan Al Quran dan Doa Melihatnya

Seleb
2 bulan lalu

Resmi Menjanda Asri Welas Didekati Pejabat, Siapa Dia?

Muslim
2 bulan lalu

Bacaan Doa Ketika Ada Gempa dan Artinya agar Selamat dari Bencana

Muslim
2 bulan lalu

Hukum Tajwid Surat As Saffat Ayat 1-5 Lengkap Penjelasan Rinci dan Cara Bacanya.

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal