Bertemu KH Ali Yafie, Ustaz Abdul Somad Ungkap Dapat Banyak Pesan Hikmah

Kastolani Marzuki
Ustaz Abdul Somad bertemu ulama sepuh NU KH Ali Yafie. (Foto: Instagram)

Ustaz Arham yang mendampingi KH Ali Yafie mengaku belum pernah melihat Gurutta tertawa lepas kala bertemu dengan tamu.  

"Sepanjang saya menemani Gurutta menyambut tamu, belum pernah Gurutta sebahagia ini dan tertawa selepas ini", kata Ustadz Arham.

Diketahui, Prof Dr KH Ali Yafie lahir di Donggala, Sulawesi Tengah, 1 September1926.

KH Ali Yafie adalah ulama fikih dan tokoh Nahdlatul Ulama. Beberapa jabatan pernah diembannya yakni, Rais Aam PBNU (1991-1992) dan mantan Ketua MUI. Prof Dr KH Ali Yafie pernah menjabat Rektor Institut Ilmu Al-Qur'an (IIQ) Jakarta setelah Prof DR KH Ibrahim Hosen LML. 

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Ceramah di Mabes Polri, UAS: Ketulusan Lebih Penting daripada Mengejar Opini Publik

Nasional
2 bulan lalu

UAS Ceramah di Mabes Polri, Tekankan Pentingnya Silaturahmi ke Masyarakat

Nasional
2 bulan lalu

Kapolri Sebut Tausiah Ustaz Abdul Somad Jadi Penyemangat Moral dan Spiritual Anggota 

Nasional
2 bulan lalu

Ceramah di Mabes Polri, Ustaz Abdul Somad Tekankan Amanah dan Toleransi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal