Contoh Pidato Maulid Nabi Muhammad SAW Pendek dan Singkat 

Wikku D Nugroho
Contoh pidato Maulid Nabi Muhammad SAW pendek dan singkat (Foto: Istimewa)

Tentunya saya juga berharap baik Anda maupun saya juga mendapatkan tempat terbaik di sisi-Nya. 

Berbicara tentang Maulid Nabi, tentunya tidak terlepas dari perintah Allah SWT kepada seluruh hambanya agar selalu mencintai Nabi Muhammad. Bahkan perintah tersebut juga telah dituang dalam Surat Al A’raf ayat 157:


اَلَّذِيْنَ يَتَّبِعُوْنَ الرَّسُوْلَ النَّبِيَّ الْاُمِّيَّ الَّذِيْ يَجِدُوْنَهٗ مَكْتُوْبًا عِنْدَهُمْ فِى التَّوْرٰىةِ وَالْاِنْجِيْلِ يَأْمُرُهُمْ بِالْمَعْرُوْفِ وَيَنْهٰىهُمْ عَنِ الْمُنْكَرِ وَيُحِلُّ لَهُمُ الطَّيِّبٰتِ وَيُحَرِّمُ عَلَيْهِمُ الْخَبٰۤىِٕثَ وَيَضَعُ عَنْهُمْ اِصْرَهُمْ وَالْاَغْلٰلَ الَّتِيْ كَانَتْ عَلَيْهِمْۗ فَالَّذِيْنَ اٰمَنُوْا بِهٖ وَعَزَّرُوْهُ وَنَصَرُوْهُ وَاتَّبَعُوا النُّوْرَ الَّذِيْٓ اُنْزِلَ مَعَهٗٓ ۙاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْمُفْلِحُوْنَ ࣖ


Artinya: “(yaitu orang-orang yang mengikuti Rasul, Nabi yang ummi (tidak bisa baca tulis) yang (namanya) mereka dapati tertulis di dalam Taurat dan Injil yang ada pada mereka, yang menyuruh mereka berbuat yang makruf dan mencegah dari yang mungkar, dan yang menghalalkan segala yang baik bagi mereka dan mengharamkan segala yang buruk bagi mereka, dan membebaskan beban-beban dan belenggu-belenggu yang ada pada mereka. Adapun orang-orang yang beriman kepadanya, memuliakannya, menolongnya, dan mengikuti cahaya yang terang yang diturunkan kepadanya (Al Quran), mereka itulah orang-orang beruntung. 

Melalui ayat tersebut, maka saya mengharapkan agar setiap umat Muslim senantiasa mengingat bagaimana Nabi Muhammad melaksanakan segala perintah Allah. 

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
3 bulan lalu

5 Contoh Pidato Calon Ketua OSIS yang Inspiratif dan Penuh Visi

Nasional
7 bulan lalu

7 Contoh Pidato tentang Pergaulan Bebas, Bisa Jadi Edukasi Anak Muda

Nasional
8 bulan lalu

Contoh Pidato Perpisahan Kelas 6 yang Mengharukan: Bikin Guru dan Teman Terharu!

Nasional
9 bulan lalu

5 Contoh Pidato tentang Peduli Lingkungan: Kelestarian Alam untuk Masa Depan

Nasional
9 bulan lalu

Contoh Pidato tentang Cita-Cita, Bisa Jadi Referensi Belajar Siswa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal