Keistimewaan Surat Al A'la, Sunnah Dibaca dalam Shalat Jumat

Kastolani Marzuki
Keistimewaan membaca Surat Al A'la dalam sholat Jumat akan mendapat pahala. (Foto: Antara)

Keistimewaan Surat Al A'la berikutnya adalah dapat menyucikan hati orang yang membaca surat tersebut dari segala kesombongan.

Dalam surat Al A'la itu, Muslim diperintahkan untuk selalu menyucikan nama Allah yang Mahatinggi dan mahasempurna atas semua ciptaan-Nya. 

Karena itu, ketika makmum mendengar imam membaca awal surat Al A'la yakni Sabbihis marobbikal A'la, dianjurkan menjawabnya dengan mengucapkan subhaana rabbiyal A'la. Hal ini sebagaimana dalam hadits berikut:

عَنِ ابْنِ عَبَّاسٍ: أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى الله عليه وسلم كَانَ إِذَا قَرَأَ: ﴿سَبِّحِ اسْمَ رَبِّكَ الأعْلَى﴾ قَالَ: "سُبْحَانَ رَبِّي الْأَعْلَى".

Surat Al A'la artinya Yang Paling Tinggi. Surat ini termasuk surah Makkiyah, 19 ayat turun sesudah Surat At-Takwir. Surat Al-Ala ini adalah surat Makkiyyah.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Nasional
15 hari lalu

Bagja Putra Indonesia Raih Prestasi Membanggakan di Turki usai Bacakan Syair Cinta untuk Rasulullah

Muslim
23 hari lalu

Teks Khutbah Jumat 12 Desember 2025 Singkat Penuh Hikmah: Sabar Hadapi Musibah

Muslim
30 hari lalu

Teks Khutbah Jumat 5 Desember 2025 Paling Bagus Singkat: 3 Macam Bencana

Muslim
1 bulan lalu

Teks Khutbah Jumat 28 November 2025 Singkat Terbaru: 3 Sikap Hadapi Bencana

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal