Keutamaan Umrah di Bulan Ramadhan, Setara Ibadah Haji?

Komaruddin Bagja
 Inilah keutamaan umrah di bulan Ramadhan (Foto:Istimewa)

JAKARTA, iNews.id -  Inilah keutamaan umrah di bulan Ramadhan yang perlu umat Islam ketahui.  Melaksanakan umrah di bulan Ramadhan merupakan impian bagi banyak umat Muslim.

Keutamaan umrah di bulan yang suci ini sangatlah besar, sebagaimana Rasulullah SAW bersabda bahwa umrah di bulan Ramadhan setara dengan haji.

Berikut adalah beberapa poin penting mengenai keutamaan dan tips melaksanakan umrah di bulan Ramadhan yang dilansir iNews dari lama Majelis Ulama Indonesia (MUI), Selasa (12/3/2024)

Keutamaan Umrah di Bulan Ramadhan

Umrah di bulan Ramadhan memiliki banyak keutamaan, di antaranya:

1. Setara dengan Haji

Melaksanakan umrah di bulan Ramadhan memiliki pahala yang setara dengan melaksanakan haji bersama Rasulullah SAW.

Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam.

Dari Ibnu ‘Abbas radhiyallahu ‘anhuma, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah bertanya pada seorang wanita,

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

MasyaAllah, Tasya Farasya Sambut Tahun Baru 2026 Umrah di Tanah Suci

Internasional
7 hari lalu

Pengunjung Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Tembus 68 Juta Orang dalam Sebulan

Seleb
24 hari lalu

Maia Estianty Sekeluarga Berangkat Umrah Hari Ini, Siap Doakan Indonesia

Nasional
24 hari lalu

Mendagri Ungkap Alasan Bupati Aceh Selatan Umrah Saat Bencana: Punya Nazar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal