Lirik Sholawat Alamate Anak Sholeh, Latin dan Artinya

Inas Rifqia Lainufar
Lirik Sholawat Alamate Anak Sholeh (Foto: Freepik)

Ingkang dadi jujur
(yang menjadi pribadi jujur)

Iku saking ulama aweh pitutur alamate bocah….
(Itu semua dari ulama, memberikan nasehat tentang cirinya anak…)

Ingkang dadi jujur
(yang menjadi pribadi jujur)

Mugo-mugo kito biso ngelampahi
(Semoga kita semua bisa melakukannya)

Dunyo akhirat tan nemu bilahi
(Dunia akhirat tidak bertemu bilahi/bala/celaka)

Mugo-mugo kito biso ngelampahi
(Semoga kita semua bisa melakukannya)

Dunyo akhirat tan nemu bilahi
(Dunia akhirat tidak bertemu bilahi/bala/celaka)

يَارَسُوْلَ اللهِ سَلَامٌ عَلَيْكَ - يَارَفِيْعَ اْلشَّانِ وَاْلدَّرَجِ

(Wahai utusan Allah, semoga keselamatan tetap padamu, Wahai yang berbudi luhur dan bermartabat tinggi)

عَطْفَةً يَاجِيْرَةَ اْلعَلَمِ - يَاأُهَيْلَ اْلجُوْدِ وَاْلكَرَمِ

(Rasa kasihmu wahai pemimpin tetangga, Wahai ahli dermawan dan pemurah hati)

Itulah lirik sholawat Alamate Anak Sholeh dan terjemahannya dalam bahasa Indonesia. Semoga bermanfaat.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
2 tahun lalu

Lirik Lagu Sholawat Alamate Anak Sholeh Iku Papat dan Terjemahannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal