Surat Yusuf Ayat 4 Dibaca 7X, Ini Khasiat dan Cara Mengamalkannya

Kastolani Marzuki
Ilustrasi Surat Yusuf ayat 4 untuk dibaca 7x agar enteng jodoh dan memiliki aura wajah positif. (Foto: Freepik)

Cara Mengamalkan Surat Yusuf Ayat 4

1. Niat ikhlas dengan mengharap ridho Allah
Cara mengamalkan Surat Yusuf ayat 4 pertama yakni meniatkan dalam hati dengan penuh keikhlasan dan mengharap ridho Allah.
2. Membaca Surat Yusuf Ayat 4 sebanyak 3 kali
Amalan Surat Yusuf ayat 4 berikutnya yakni membaca ayat tersebut sebanyak 3 kali dibaca sehabis sholat fardhu. Selain itu, kondisi tubuh suci dari hadas kecil maupun besar. 

3. Usapkan kedua tangan ke wajah
Cara selanjutnya setelah membaca Surat Yusuf ayat 4 sebanyak 3 kali, kemudian mengusapkan kedua tangan ke wajah.

Demikian ulasan Surat Yusuf ayat 4 dibaca 7x, khasiat dan cara mengamalkannya untuk enteng jodoh dan memiliki aura wajah.

Wallahu A'lam

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Muslim
27 hari lalu

3 Ayat Terakhir Surat Al Baqarah, Lengkap Arab, Latin, & Artinya serta Khasiatnya

Muslim
11 bulan lalu

Bacaan Ayat Seribu Dinar Latin, Arab, dan Terjemahan serta Khasiatnya

Muslim
1 tahun lalu

Bacaan Dzikir Al Jabbar: Arab, Latin & Artinya, Cara Mengamalkan dan Keutamannya

Muslim
1 tahun lalu

Amalan Surat Yasin Ayat 36 untuk Jodoh, Begini Cara Mengamalkannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal