11 Artis yang Cantiknya Indonesia Banget, Idola Para Lelaki

Inas Rifqia Lainufar
Artis yang Cantiknya Indonesia Banget, Ririn Ekawati (Foto: Istimewa)

Perihal kehidupan pribadinya, pemilik kulit eksotis ini dipersunting oleh pria bule asal Australia bernama Justin Werner. Dari pernikahan tersebut, ia telah melahirkan tiga orang anak.

7. Dian Sastrowardoyo

Kecantikan Dian Sastrowardoyo memang sudah tidak diragukan lagi. Selain cantik, ia juga dikenal sebagai artis yang sangat berprestasi, baik di bidang seni peran maupun akademik.

Berkat dedikasinya sebagai seorang aktris, Dian Sastrowardoyo pernah diganjar sejumlah penghargaan internasional dari Asia-Pacific Film Festival, Deauville Asian Film, dan Singapore International Film Festival. Di tengah-tengah kesibukannya di dunia hiburan, ia bahkan masih bisa menyelesaikan studinya sampai jenjang S-2.

8.  Marion Jola

Marion Jola merupakan jebolan Indonesian Idol 2018. Walaupun tak keluar sebagai juara, ia tetap memiliki karier mentereng di dunia hiburan, dimana sejumlah lagunya sukses di pasaran.

Selain pandai bernyanyi, Marion Jola memiliki paras yang menawan dengan kulit eksotis. Ia mengaku sangat mencintai warna kulitnya meskipun beberapa orang pernah mem-bully dirinya terkait warna kulit tersebut.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
7 jam lalu

Ayu Ting Ting Jawab Tudingan Dijadikan ATM Berjalan oleh Orang Tua: Emang Udah Tugas Gue

Seleb
25 hari lalu

Ruben Onsu Umrah Lagi, Ketemu Ayah Ojak Ayu Ting Ting di Mekkah

Music
1 bulan lalu

Bikin Haru, Ayu Ting Ting hingga Inul Daratista Duet Bareng Ibunda di Kilau Raya MNC TV

Music
1 bulan lalu

Kolaborasi Istimewa: Prince of Ambyar dan Princess of Dangdut di Kilau Raya MNCTV 34

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal