4 Artis Lawas yang Anak dan Cucunya Ikut Terjun di Dunia Hiburan, Nomor 2 Dikenal sebagai Keluarga Sultan!

Syifa Fauziah
Deretan artis lawas yang anak dan cucunya ikut terjun di dunia hiburan. (Foto: Kolase)

Buah hati dari pernikahannya dengan Gisella Anastasia ini memiliki suara yang merdu.

4. Krisdayanti


Di urutan terakhir, ada Krisdayanti. Dia mewarisi bakat seninya kepada sang anak, Aurel Hermansyah. 

Selain cantik, Aurel juga memiliki beberapa single yang hits. Tak hanya itu, kini Aurel memiliki anak yang begitu menggemaskan bernama Ameena Hanna Nur Atta. 

Buah hatinya bersama YouTuber ternama Tanah Air, Atta Halilintar ini jadi tak kalah mencuri perhatian dari nenek dan ibunya.

Itulah deretan artis lawas yang anak dan cucunya ikut terjun di dunia hiburan. Siapa yang menjadi idola Anda?

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
7 hari lalu

Fahmi Bo Kini Dirawat di Rumah Sakit, Bantuan dari Raffi Ahmad?

Seleb
7 hari lalu

Kondisi Terkini Fahmi Bo Diungkap Raffi Ahmad, Tubuh Semakin Kurus

Seleb
28 hari lalu

Profil Ari Sihasale, Artis yang Jadi Anggota Komite Percepatan Pembangunan Otsus Papua

Seleb
28 hari lalu

Artis Lawas Ari Sihasale Dilantik Prabowo Jadi Anggota Percepatan Otsus Papua

Seleb
1 bulan lalu

Setelah Tanggal Lahirnya Dijadikan Hari Komedi Nasional, Bing Slamet Bakal Jadi Nama Jalan 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal