5 Artis Galang Dana untuk Bela Palestina, Teuku Wisnu Berhasil Kumpulkan Rp4,7 Miliar

Inas Rifqia Lainufar
Artis Galang Dana untuk Bela Palestina, Teuku Wisnu (Foto: Istimewa)

Kini, Teuku Wisnu dan sang istri, Shireen Sungkar melakukan penggalangan dana untuk Palestina. Dari target Rp5,5 miliar, keduanya sudah mengumpulkan lebih dari Rp4,7 miliar.

5. Melly Goeslaw

Melly Goeslaw tak mau ketinggalan dalam menunjukkan dukungannya terhadap korban peperangan di Palestina. Hal itu terbukti saat dirinya melakukan penggalangan dana untuk korban di Gaza.

Dalam kurun waktu 7 hari, Melly Goeslaw sudah menggalang dana sebesar lebih dari Rp1,5 miliar. Dana tersebut diperoleh dari 21.387 orang yang berdonasi.

Itulah beberapa artis yang galang dana untuk bela Palestina. Aksi mereka mendapat sambutan positif dari para penggemar.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
7 hari lalu

Alhamdulillah, Fahmi Bo Kini Bisa Duduk Sendiri dan Lebih Sehat

Seleb
7 hari lalu

El Rumi Like Video Mantan Pacar, Hubungan Syifa dan Marsha Merenggang

Muslim
8 hari lalu

Pesan Menyentuh Raffi Ahmad ke Rohis: Seimbangkan Ilmu, Rohani dan Doa Ibu

Seleb
12 hari lalu

Fahmi Bo Dioperasi dan Dirawat di Ruang VIP Dibantu Raffi Ahmad, Berapa Biayanya?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal