5 Artis Tidak Pernah Cinlok dengan Lawan Main, Nomor 4 Pilih Nikahi Pengusaha

Wiwie Heriyani
Artis tidak pernah cinlok dengan lawan main. (Foto: instagram)


3. Dimas Anggara
Meski telah beradu peran dengan berbagai lawan main yang cantik, Dimas Anggara juga termasuk salah satu aktor Indonesia yang tidak pernah terlibat cinlok. Justru, hatinya malah berlabuh ke Nadine Chandrawinata yang kini telah sah menjadi istri dan ibu dari satu anaknya yang masih mungil. 

4. Nikita Willy

Artis tidak pernah cinlok dengan lawan main. (Foto: instagram)


Ratu sinetron ini mendapatkan banyak lawan main tampan di sederet judul sinetron yang dia bintangi. Sebut saja Dimas Anggara, Rangga Azof, hingga Rezky Aditya. Namun cinta Nikita Willy justru berlabuh ke Indra Priawan, seorang pengusaha muda pewaris perusahaan transportasi.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
15 hari lalu

Profil Kim Ga Eun, Aktris Korea Selatan yang Baru Menikah di Usia 36 Tahun

Film
10 bulan lalu

Sinopsis Original Series V+ CinLock di RCTI 22 Januari 2025: Lala Ajak Mona Kembali Berakting

Film
10 bulan lalu

Sinopsis Original Series V+ CinLock di RCTI 16 Januari: Mimpi Jadi Produser Film Dimulai

Film
2 tahun lalu

Tissa Biani Semakin Terpuruk dan Dibully dalam CinLock: Love, Camera, Action Episode 6

Film
2 tahun lalu

Intip Cerita Diandra Agatha Perankan Jessica di Series CinLock: Love, Camera, Action

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal