5 Artis yang Hadir dalam Aksi Bela Palestina di Monas, Ada Mulan Jameela hingga Najwa Shihab

Inas Rifqia Lainufar
Artis yang Hadir dalam Aksi Bela Palestina di Monas , Mulan Jameela (Foto: Istimewa)

5. Najwa Shihab 

Merasa muak melihat penjajahan, Najwa Shihab turun ke jalan untuk mengikuti aksi Bela Palestina. Ia menyerukan agar Israel menghentikan serangannya terhadap Palestina. 

Najwa Shihab juga membagi-bagikan semangka gratis, yang disimbolkan sebagai bendera Palestina kepada khalayak umum. 

Tak lupa, ia juga berfoto dengan anak kecil yang memegang poster bertuliskan ‘Stop bombing kid’. 

Demikian beberapa artis yang hadir dalam aksi Bela Palestina di Monas. Selain nama-nama di atas, masih banyak selebriti lain yang hadir, termasuk Kartika Putri, Atta Halilintar, Syifa Hadju, Rebecca Klopper, dan lain-lain.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
1 hari lalu

Mulan Jameela Bahagia Putra dan Putrinya Sukses Kuliah di Luar Negeri

Seleb
2 hari lalu

Mulan Jameela Ungkap Putrinya Diterima Kuliah di Amerika

Seleb
10 hari lalu

Punya Calon Bayi Perempuan, Al Ghazali Makin Protektif Jaga Istri

Seleb
11 hari lalu

Alyssa Daguise dan Al Ghazali Umumkan Anak Pertama Berjenis Kelamin Perempuan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal