Beberapa kali, Deddy Corbuzier terlihat berlibur ke mancanegara beserta keluarga kecilnya. Namun di balik perjalanan jauh yang sering ia lakukan, istri Sabrina Chairunnisa ini ternyata pernah mengaku takut naik pesawat.
Ketakutan Deddy Corbuzier ini dialami sejak anak laki-lakinya terlahir ke dunia. Ia mengungkapkan bahwa dirinya tak mampu membayangkan nasib putranya tersebut jika terjadi hal buruk menimpanya saat menaiki pesawat.
Itulah 5 artis yang mengaku takut naik pesawat. Apakah kamu juga memiliki ketakutan yang sama dengan para artis tersebut?