5 Keuntungan Menikah dengan Wanita Karier

Noviyanti
Sejumlah keuntungan menikah dengan wanita karir. (Foto: Ilustrasi/cbsnews)

JAKARTA, iNews.id – Di era sekarang bukan zamannya lagi wanita terikat oleh tradisi jadul, yaitu seorang wanita harus tinggal di rumah, berdiam diri dan mengurus anak.

Sekarang, menjadi wanita karier menjadi impian yang digandrungi oleh kaum hawa. Alasannya seorang wanita karier dapat membantu keuangan keluarga.

Nah, belakangan seorang laki-laki juga melihat penting mempunyai pasangan wanita karier. Mereka tidak lagi melihat seorang perempuan dari penampilan tapi juga pekerjaan.

Dilansir dari Boldsky.com Minggu (4/2/2018), berikut keuntungan laki-laki menikah dengan wanita karir;

Berkontribrusi atau Membantu Ekonomi Keluarga

Ketika Anda menikah dengan perempuan yang memiliki posisi pekerjaan yang baik tentunya akan membantu ekonomi keluarga serta dapat memperbaiki standar kehidupan keluarga anda secara keseluruhan

Editor : Nanang Wijayanto
Artikel Terkait
Makro
8 tahun lalu

Ini Daftar Negara yang Ramah dan Buruk Bagi Wanita Karir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal