5 Pasangan Artis yang Suka Pamer Kemesraan, Sayangnya Berakhir Putus dan Cerai

Maria Alexandra Fedho
Pasangan artis berikut ini suka pamer kemesraan. (Foto: IG)

3.  Amanda Manopo dan Billy Syahputra

Amanda dan Billy dulu pamer kemesraan.(Foto: Okezone/Subhan Sabu)

Pasangan selebriti yang kerap pamer kemesraan namun putus berikutnya adalah Amanda Manopo dan Billy Syahputra. Mereka kerap membagikan momen kebersamaanya di Instagram dan YouTube, saat masih berpacaran. 

Ditambah lagi, keduanya sering saling menemani saat melakukan aktivitas masing-masing. Hal tersebut membuat netizen iri karena unggahan-unggahan mesra pasangan tersebut.

Namun, hubungan pasangan romantis ini harus kandas. Di video YouTube Denny Cagur berjudul “Alasan Jujur Billy Syahputra Putus dengan Amanda Manopo”, Billy mengatakan bahwa sudah tidak cocok dengan Amanda Manopo hingga mereka putus.

4. Mawar dan Steno Ricardo

Mawar AFI dan Steno Ricardo. (Foto: IG)

Selanjutnya ada Mawar dan Steno Ricardo yang juga sempat pamer kemesraan di media sosial. Belakangan ini, hubungan rumah tangga penyanyi Mawar tengah diperbincangkan masyarakat. Tetapi sebelum bercerai dengan suaminya pada 11 Januari 2022, Mawar kerap membagikan potret kemesraan di Instagram pribadinya.

Mantan istri Steno Richardo ini pernah melihat gerak-gerik aneh pada suaminya dan baby sitter anaknya, Susi Latifah. Salah satunya, Steno sempat mencegah Mawar untuk menemani anaknya bermain basket, hingga kemudian Steno yang menemani anaknya itu bersama Susi.  Steno dan Susi diketahui sudah menikah.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
2 tahun lalu

5 Artis Jadi Single Mom dengan Banyak Anak, Terbaru Natasha Rizky 

Seleb
3 tahun lalu

5 Artis Operasi Kecantikan, Nomor 2 Rela Habiskan Dana Miliaran Rupiah hingga Penampilannya Bikin Pangling

Nasional
3 tahun lalu

5 Berita Populer: Kabar Terkini Nella Regar Artis Lawas hingga Rahasia Awet Muda Mawar AFI

Seleb
3 tahun lalu

Rahasia Mawar AFI Tetap Cantik Awet Muda meski Punya 3 Anak, Dipuji bak ABG!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal