5 Potret Bahagia Amanda Manopo Bareng Orang Tua, Anak Kesayangan Keluarga  

Lintang Tribuana
Potret kebahagiaan Amanda Manopo saat menghabiskan waktu bersama orang tuanya dan kakaknya. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Amanda Manopo kini tengah bersedih. Kedua orangtuanya, Ramon Lugue dan Henny Manopo berjuang menghadapi covid-19. Bahkan kabarnya, sang ibunda harus masuk ruang ICU karena kondisinya menurun.  
 
Pemeran Andin dalam Sinetron Ikatan Cinta ini memang dikenal dekat dengan orangtuanya. Saat tak sibuk syuting, Amanda sering menghabiskan waktu bersama dengan mereka. 
 
Berikut lima potret bahagia Amanda Manopo bersama orangtuanya. 
 
1. Kompak dengan ibunda
Amanda dan Henny tampak kompak dengan pakaian berwana fuchsia di foto. Ibu dan anak ini berpelukan sambil menatap kamera dengan wajah ceria.  Henny Manopo mengunggah foto ini untuk memperingati Hari Valentine pada 14 Februari 2019. Dia juga membagikan momen mesranya bersama sang suami, Ramon Lugue. 

Potret kebahagiaan Amanda Manopo saat menghabiskan waktu bersama ibunda. (Foto: Instagram)


 
2. Foto keluarga bahagia 
Keluarga Amanda begitu harmonis sejak dulu. Terbukti melalui foto keluarga yang satu ini, ketika Amanda masih kecil dengan penampilan rambut hitam panjangnya.  Foto keluarga yang diunggah Henny Manopo ini diabadikan pada 2012. Kakak Amanda, Angelica Manopo pun masih tampak remaja di foto ini. 

Potret kebahagiaan Amanda Manopo saat menghabiskan waktu bersama orang tuanya dan kakaknya. (Foto: Instagram)


Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Film
7 hari lalu

Amanda Manopo dan Randy Martin Main Film Horor Dusun Mayit, Alami Kejadian Mengerikan?

Seleb
1 bulan lalu

Sebulan Menikah, Amanda Manopo Hamil Anak Kenny Austin

Seleb
1 bulan lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal