5 Vokalis Band Indonesia Paling Dipuja Kaum Hawa, Salah Satunya Mantan Pacar Sophia Latjuba

Andaru Danurdana
Vokalis band Indonesia yang paling dipuja-puja kaum hawa. (Foto: Instagram)

3. David Bayu - Naif

Setelah berkuliah Desain Grafis di Institut Kesenian Jakarta pada tahun 1994 silam, David Bayu pun bertemu dengan kawan-kawannya yang kelak membentuk band Naif. Meski kini band tersebut telah bubar, David sebagai vokalis merupakan sosok yang sangat diingat karena penampilannya yang khas yakni kacamata hitam, rambut klimis, dan juga brewok tipis yang membuatnya digilai banyak orang. Belakangan ini, David lebih sering terlihat di rumah saja dan berambut gondrong, penampilan yang rupanya tetap berhasil membuatnya pancarkan pesona khasnya.

Vokalis band Indonesia yang paling dipuja-puja kaum hawa

4. Iga Massardi – Barasuara

Iga Massardi adalah musisi yang sudah aktif sejak 2005 bersama band-band sekelas Tika and The Dissidents, The Trees and the Wild, serta Soulvibe. Kini lebih dikenal sebagai vokalis dan gitaris utama Barasuara, suara berat Iga menjadi daya tarik sendiri bagi telinga yang cukup bosan mendengar suara ringan ala pop yang menjadi komoditas utama industri musik Indonesia. Selain itu, penampilan Iga yang selalu mengenakan batik di panggung membuat sosoknya menjadi pusat perhatian dimanapun dia beraksi.

Vokalis band Indonesia yang paling dipuja-puja kaum hawa

5. Baskara Putra - feast

Sebagai musisi, Baskara memiliki dua sisi yang membuatnya dicintai dua massa yang berbeda; suara berat dan lagu-lagu cadas yang Ia bawakan bersama band .feast membuatnya digilai banyak lelaki, lirik sendu dan lagu lemah lembut yang dia bawakan sebagai solois Hindia membuatnya digilai banyak perempuan. Selain itu, penampilan Baskara yang kalem, ceria, dan rendah hati pun membuatnya menjadi vokalis band yang tampak bisa diajak ngobrol ketika senggang.

Vokalis band Indonesia yang paling dipuja-puja kaum hawa.
Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
9 bulan lalu

Ahmad Dhani Ajak Vokalis Band Sukatani Jadi Staf Ahli di DPR, Begini Reaksi Mulan Jameela

Seleb
2 tahun lalu

Tunangan, Vokalis Maliq & D'Essentials Angga Puradiredja Siap Lepas Status Duda

Mobil
2 tahun lalu

Vokalis Jamiroquai Jay Kay Lelang Bentley Klasik Seharga Rp19 Miliar

Nasional
4 tahun lalu

Keluarga Vokalis Band Sisitipsi Fauzan Lubis Ajukan Rehabilitasi di Polres Jakbar

Seleb
4 tahun lalu

Resmi, Marcello Tahitoe Jadi Vokalis Band Dewa 19: Mimpi Rasanya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal