Feni Rose kini tampil beda dengan mengenakan hijab saat tampil memandu talkshow di salah satu stasiun televisi swasta. Keputusan itu diambil setelah ia pulang dari ibadah umrah di bulan Maret 2023 silam.
Feni Rose merasa bahwa pilihannya untuk menutup aurat bukan karena terpaksa, melainkan rasa cinta pada Tuhan. Ia juga mengaku terharu karena mendapat banyak dukungan dari penggemar saat pertama kali mengunggah fotonya berhijab di media sosial.
Itulah deretan artis yang konsisten berhijab setelah umrah. Adakah yang merupakan idolamu?