7 Grup Lawak Legendaris Indonesia, Nomor 6 Paling Fenomenal

Vania Ika Aldida
Grup lawak legendaris yang selalu dikenang sepanjang masa. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id  - Industri hiburan Tanah Air dikenal memiliki segudang orang-orang kreatif. Tidak hanya aktor dan aktris ternama, Indonesia juga memiliki pelawak atau komedian yang mumpuni.   

Tercatat pada era 1980-an, banyak bermunculan grup lawak Indonesia yang mampu menghibur masyarakat. Bukan hanya mampu menghibur lewat suara, grup lawak ini sempat memiliki program acara televisi sendiri. Dari sekian banyaknya grup lawak di Indonesia, ada beberapa grup yang namanya paling dikenal dan masih kerap disebut hingga saat ini. Berikut, deretan grup lawak legendaris Indonesia yang paling awet dan fenomenal di zamannya:

1. Bagito

Miing, Didin, dan Unang merupakan anggota Bagito yang sempat membawakan acara Konsultan Bingung di Radio Suara Kejayaan pada 1984. Sebelumnya, Yanto 'Stuck On You' diketahui pernah bergabung dengan Bagito, sebelum akhirnya memilih bersolo karier. Bagito juga sempat meluncurkan Bagito Show yang tayang di RCTI hingga mendapatkan rating cukup tinggi. Sayangnya, ketenaran Bagito perlahan sirna, mengingat banyaknya pelawak baru serta konflik di dalam grup tersebut.

Grup lawak legendaris yang selalu dikenang sepanjang masa. (Foto: Instagram)

2. Kwartet Jaya

Pelawak Ateng dikenal pertama kali saat bergabung dalam grup lawak Kwartet Jaya. Grup ini digawangi pula oleh Bing Slamet, Eddy Sud, dan Iskak. Sayangnya, setelah Bing Slamet meninggal dunia, yakni pada 1974, grup ini dikabarkan bubar.

Grup lawak legendaris yang selalu dikenang sepanjang masa. (Foto: Instagram)

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Film
13 hari lalu

Desta Akan Perankan Dono di Film Warkop DKI: Mimpi Jadi Kenyataan

Seleb
2 bulan lalu

Kondisi Terkini Pelawak Kadir Srimulat, Tak Malu Jadi Affiliator TikTok!

Nasional
11 bulan lalu

Breaking News: Komedian Nurul Qomar Meninggal Dunia

Seleb
1 tahun lalu

Momen Hangat Indro Warkop Dijenguk Anak Almarhum Dono, Netizen Auto Terharu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news