Adi Kurdi, Pemeran Abah di Keluarga Cemara Meninggal Dunia

Siska Permata Sari
Adi Kurdi meninggal dunia pada Jumat (8/5/2020). (Foto: Antara)

“REQUIESCAT IN PACE. "Abah". Mas Agustinus Adi Kurdi. Berpulang, aku berpulang. Tenang & damai, aku berpulang. Tugas usai, tiada cemas tersisa. Berpulang, aku berpulang. Bayang bayang berlalu. Terang kini tiba. Hidup abadi kumulai. Aku berpulang. Sugeng tindak Mas Adi Kurdi. Berkah Dalem..” tulisnya di Twitter.

Agustinus Adi Kurdi adalah seorang aktor dan bintang sinetron Indonesia. Adi Kurdi memulai kariernya sebagai pemain teater. Sekitar tahun 1970, Adi Kurdi mulai bergabung dengan Bengkel Teater pimpinan dramawan kenamaan WS Rendra.

Penampilan Adi di layar lebar mulai menarik perhatian orang semenjak dia membintangi film Gadis Penakluk pada 1980. Pada film itu, nama Adi Kurdi masuk dalam nominasi Festival Film Indonesia (FFI) pada 1981. Pada 1981, namanya kembali diperhitungkan atas perannya di film Putri Seorang Jendral karya sutradara besar Wim Umboh.

Namun, nama Adi Kurdi kini lebih dikenal dalam perannya di serial drama ‘Keluarga Cemara’ pada 1997. Dalam serial yang ditayangkan di RCTI ini, Adi Kurdi berperan sebagai Abah.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Siap-Siap Ketemu dengan Cut Syifa dan Pemain Sinetron Cinta Sepenuh Jiwa Dalam Dahsyatnya Meet and Greet

Nasional
6 bulan lalu

Pesinetron Rayyan Alkadrie Peras Pacar Sesama Jenis, Uangnya Buat Apa?

Seleb
6 bulan lalu

Pesinetron MR Terciduk Simpan 6 Video Porno dengan Pacar Sesama Jenis

Nasional
6 bulan lalu

Pesinetron MR dan Pacar Sesama Jenisnya Kenal dari Medsos

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal