3. Cantik dengan gaya simpel
Selanjutnya, baik Noor Nabila dan Laudya Cynthia Bella kelihatan tampil simple dalam berbusana. Istri Engku Emran ini mengenakan busana hijau cerah, sementara Laudya Cynthia Bella memakai dress nude simple dengan hijab berwarna serasi.
4. Anggun dengan dress panjang
Terakhir, keduanya tampak sangat anggun mengenakan dress panjang. Noor Nabila kelihatan cantik dengan long dress warna lilac dan aksen brukat keemasan, kemudian Laudya Cynthia Bella memakai dress gamis berbahan loose dengan hijab warna serupa.