Alfagift, Satu Aplikasi untuk Belanja Berbagai Kebutuhan Chef Devina

Aris Kurniawan
Aplikasi belanja Alfagift semakin menjadi favorit para konsumennya di Indonesia, tak terkecuali Chef Devina. (Foto: odk Alfamart)

JAKARTA, iNews.id -  Di era digital terlebih saat pandemi yang mengharuskan kita lebih banyak melakukan aktivitas dari rumah, channel belanja alternatif sudah menjadi sebuah kebutuhan bagi konsumen, Alfagift memposisikan diri sebagai satu-satunya omnichannel Alfamart yang menggabungkan fitur CRM dan pengembangan teknologi untuk menciptakan pengalaman berbelanja yang menyenangkan untuk konsumen Indonesia. 

Itulah sebabnya aplikasi belanja dari Alfamart ini semakin menjadi favorit para konsumennya di Indonesia, tak terkecuali Chef Devina Hermawan.

“Dengan menggunakan layanan ini pastinya semua jadi lebih mudah, dan cepat, Ada bermacam-macam promo, seperti diskon, voucher cashback sampai benefit lainnya yang benar-benar bisa saya rasakan manfaatnya untuk belanja. Khususnya bagi ibu-ibu seperti saya, pasti lebih happy,” katanya. 

Dengan satu aplikasi belanja dari Alfamart, Chef Devina dapat belanja berbagai kebutuhan tersebut sambil duduk manis di rumah. Cukup ujung jari jempol menari-nari di layar smartphone. Tak perlu terlalu lama menunggu, belanjaan datang diantar ke rumah. Jangan heran Alfagift jadi favorite chef yang punya banyak fans setia ini. 

“Semua kebutuhan rumah bisa kita dapatkan dengan praktis, mudah dan hemat waktu dengan Alfagift,“ tuturnya.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Bisnis
25 hari lalu

Dari Display Produk hingga Dongeng, YUMA Rayakan Hari Ibu Bersama Anak Pejuang Kanker

Bisnis
1 bulan lalu

Alfamart Gerak Cepat: Salurkan 60 Truk Bantuan Senilai Rp2 Miliar untuk Sumatra

Bisnis
2 bulan lalu

Dari Keraguan Jadi Keyakinan: Meri dan Boyle Berbagi Kisah lewat Alfability Menyapa

Bisnis
2 bulan lalu

Ritel dan UMKM Bersanding, Aprindo Tegaskan Komitmen Tumbuh Bersama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal