Anak Lesti Kejora Jalani Operasi Hernia, Begini Kondisi Terbarunya

Inas Rifqia Lainufar
Anak Lesti Kejora Jalani Operasi Hernia (Foto: Instagram Lesty Kejora)

Lantas, bagaimana kondisi terbaru anak Lesti Kejora usai jalani operasi?


Sayangnya, Lesti Kejora dan Rizky Billar masih belum memberikan komentar banyak terkait penyakit hernia sang anak. Namun jika menilik pada akun Instagram Lesti Kejora, ia tampak mengunggah foto buah hatinya baru-baru ini.


Dalam unggahan tersebut, Fatih diduga telah menjalani operasi hernia yang berjalan dengan lancar. Ia tampak didekap sang ayah di dalam sebuah mobil.


Sebagai informasi, hernia merupakan penyakit yang terjadi penonjolan yang terjadi oleh organ dalam tubuh melalui dinding otot atau jaringan di sekitarnya. Jika tidak segera diatasi, penyakit ini bisa menjadi sangat membahayakan nyawa.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
15 hari lalu

Kronologi Lengkap Rizky Billar Ribut dengan Istri Polisi, Berawal dari DM Instagram!

Seleb
3 bulan lalu

Heboh Rizky Billar Ngamuk Dituduh Paksa Lesti Kejora Tidak KB!

Seleb
3 bulan lalu

Lesti Kejora Ngidam Punya Klinik Kecantikan, Reaksi Rizky Billar Mengejutkan!

Seleb
3 bulan lalu

Lesti Kejora Takut Gemuk di Kehamilan Anak Ketiga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal