Andre Taulany Akhirnya Ucap Ikrar Talak Cerai dari Erin: Alhamdulillah

Ravie Wardani
Andre Taulany bersyukur akhirnya cerai dari Erin. (Foto: Instagram)

Andre juga mengucap permohonan maaf kepada pihak-pihak yang terdampak dari perceraiannya dengan Erin. Dia memastikan perceraian ini bukan soal menang dan kalah, tetapi berkaitan dengan keikhlasan dalam menerima kegagalan untuk mempertahankan rumah tangga.

"Dan saya juga mau mengucapkan permohonan maaf kepada semua pihak, terutama juga untuk keluarga, ya. Bahwa perceraian ini sebetulnya memang tidak ada yang menang dan tidak ada yang kalah. Dua-duanya kalah. Dua-duanya gagal," jelas Andre.

"Tapi, maknanya adalah walaupun ini adalah keputusan yang terbaik dari yang terburuk, tapi InsyaAllah ini menjadi keputusan yang baik untuk semua," tambahnya.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Andre Taulany Siap Hadir Langsung Ucapkan Talak di PA Jaksel Hari lni

Seleb
2 bulan lalu

Gary Iskak Meninggal Kecelakaan Motor, Andre Taulany: Selamat Jalan Ger Al Fatihah

Seleb
2 bulan lalu

Resmi Menduda, Andre Taulany Berencana Gondrongin Rambut

Nasional
16 jam lalu

SPPG Mustikasari Bekasi Bantah Video Viral Menu MBG Hanya Ubi dan Pisang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal