5. Ryan Delon
Artis ganteng keturunan batak yang terakhir Ryan Delon. Pria ini lahir pada 13 Desember 1984. Dia mengawali karier dengan menjadi finalis dalam ajang pemilihan model sebuah majalah remaja pada 1998.