10 Artis Indonesia Go Internasional, Nomor 6 Pernah Jadi Pelatih Pasukan Pengaman Presiden  

Nabila Eka Putri
Artis Indonesia Go Internasional. (Foto: Instagram)

5. Iko Uwais

Artis Indonesia Go Internasional. (Foto: Instagram)

Artis Indonesia go internasional selanjutnya ada Iko Uwais. Aktor laga yang dikenal dengan kepiawaian nya sebagai atlet bela diri Pencak Silat, yang membawanya untuk debut bermain film Merantau pada 2009 yang disutradarai oleh Gareth Evans. Iko Uwais membuka jalan kariernya menjadi artis go internasional berkat aktingnya di film The Raid.

6. Yayan Ruhian

Artis Indonesia Go Internasional. (Foto: Instagram)

Yayan Ruhian mengawali karier sebagai instruktur bela diri profesional di salah satu perguruan silat di Indonesia, dan menjadi pelatih bagi Pasukan Pengaman Presiden (Paspampres). Yayan Ruhian juga mengawali debut karier aktingnya di film Merantau pada 2009 bersama Iko Uwais juga. Tetapi lewat perannya di film The Raid sebagai tokoh antagonis yang bernama ‘Mad’. Yayan Ruhian berhasil dilirik produser dari luar negeri.

7. Niki Zefanya

Artis Indonesia Go Internasional. (Foto: Instagram)

Artis Indonesia go internasional selanjutnya ada Niki Zefanya. Penyanyi berusia 23 tahun ini berkarier di industri musik Hollywood yang tergabung dalam agensi dan label rekaman 88 rising. Artis dan penyanyi yang dikenal melalui lagu nya yang menarik yaitu Lowkey dan Indogi ini juga menjadi pengisi soundtrack film marvel Shang-Chi and the Legend of ten rings.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Profil dan Biodata Nino Fernandez, Aktor Multitalenta Blasteran Portugis dan Jerman

Seleb
6 bulan lalu

7 Artis Indonesia Lulusan UGM, Tak Hanya Terkenal Tapi Juga Berprestasi!

Internasional
6 bulan lalu

Deretan Artis Indonesia Mejeng di Red Carpet Cannes Film Festival 2025, Ini Paling Cetar Membahana

Seleb
7 bulan lalu

Profil dan Biodata Arifin Putra: dari MTV VJ Hunt ke Layar Lebar Hollywood

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal