Deretan Artis yang Tidak Pernah Bermain Sinetron, Nomor 4 Jadi Filantropis dan Akrab dengan Bintang Hollywood

Asry Annisa
Deretan artis yang tidak pernah bermain sinetron. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Ada sejumlah artis yang tidak pernah bermain sinetron. Padahal, deretan artis ini memiliki kemampuan akting yang berkualitas dan dapat diperhitungkan.

Walaupun begitu, selama berkarier di industri hiburan, mereka belum pernah menjajaki peran sebagai bintang sinetron. Padahal, ada saja tawaran-tawaran datang, namun deretan artis yang tidak pernah bermain sinetron ini tampaknya tak tergiur.

Artis tidak pernah bermain sinetron ini pun mempunyai kesibukannya tersendiri. Ada yang fokus berakting di dunia film, menjajal jadi seorang penyanyi, hingga menjadi seorang filantropis.

Lantas, siapa saja sih artis yang tidak pernah bermain sinetron? Berikut daftarnya seperti dirangkum pada Jumat (23/9/2022).

1. Maudy Ayunda

Artis yang tidak pernah bermain sinetron di urutan pertama, ada Maudy Ayunda. Aktris sekaligus penyanyi cantik dan pintar ini tentu sudah tidak asing lagi di kalangan anak muda. 

Perempuan kelahiran 19 Desember 1994 ini dikenal sebagai aktris, model, aktivis, penulis, dan musisi. Selain membangun karier di dunia hiburan, Maudy juga memperhatikan dunia sosial, politik, dan ekonomi, khususnya yang memberikan dampak langsung terhadap kehidupan anak muda. Terbaru, dia didapuk sebagai Jubir Presidensi G20. Keren!

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
27 hari lalu

Didit Prabowo Bikin Film Pendek Jejak Rasa Yogyakarta, Jadi Produser! 

Health
2 bulan lalu

Maudy Ayunda Ternyata Hobi Jalan Kaki, Ini Manfaat yang Dirasakan

Seleb
3 bulan lalu

Millane Fernandez Menikah di Italia, Luna Maya dan Raline Shah Jadi Bridesmaid!

Nasional
4 bulan lalu

KPK Sebut LHKPN Raline Shah Tunggu Kelengkapan Surat Kuasa, Ifan Seventeen Masih di Draft 

Buletin
10 bulan lalu

Raline Shah Dilantik sebagai Staf Khusus di Komdigi, Ini Tugasnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal