Arya Saloka Ikhlas Serahkan Hak Asuh Anak ke Putri Anne, Alasannya Mengejutkan

Ravie Wardani
Arya Saloka ikhlas hak asuh anak jatuh ke Putri Anne. (Foto: Instagram)

"Normal saja sih diberikan seluas-luasnya, tidak ada batasan boleh berkunjung berapa hari tidak ada," katanya.

"Hubungan mereka sangat baik sekali tidak seperti yang terlihat dan diketahui masyarakat. Mereka memutuskan ini kepentingannya bersama-bersama," tambah Noverizky.

Sebagai informasi, Noverizky juga menegaskan kalau gugatan cerai yang diajukan Arya Saloka terhadap Putri Anne bukan karena adanya orang ketiga. Pasangan artis itu memilih berpisah karena sudah tidak lagi merasa cocok. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Resmi Cerai, Hak Asuh Zahra Jatuh ke Atalia Praratya bukan Ridwan Kamil!

Seleb
2 hari lalu

Finally! Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Cerai

Seleb
4 hari lalu

Na Daehoon Bongkar Fakta Baru Perceraiannya dengan Jule, Ini Infonya!

Seleb
7 hari lalu

Andhara Early dan Bugi Resmi Bercerai usai 14 Tahun Menikah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal