Aura Cinta Ternyata Bintang Iklan Pinjol hingga Selebgram, Ini Faktanya!

Muhammad Sukardi
Aura Cinta yang viral gegara adu argumen dengan Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi. (Foto: Instagram, X)

Menurut data-data yang didapat iNews.id di jagat maya, wajah Aura Cinta diduga pernah tampil di sejumlah sinetron Tanah Air. Dia kerap memerankan sosok perempuan muda yang masih bersekolah. 

Sementara itu, untuk bintang iklan pinjol, foto-foto Aura Cinta saat membintangi iklan pinjol pun banyak dibagikan netizen di X.

Di media sosial, Aura Cinta ternyata memiliki banyak pengikut. Misalnya saja di Instagram, dia memiliki 18,3 ribu followers, sementara di Youtube ada 1,17 ribu subscriber. 

Mengacu pada akun Instagram, Aura Cinta mendeskripsikan dirinya adalah seorang model. Tidak heran kalau foto-foto yang diunggah memperlihatkan potret dirinya dengan berbagai gaya. 

Sedangkan, di Youtube dia kerap membagikan 'daily routine' maupun tutorial makeup. Youtube tersebut sepertinya mendukung identitasnya sebagai model.

Jadi, itu dia sedikit penjelasan mengenai siapa sebenarnya Aura Cinta yang kini sedang viral karena beradu argumen dengan Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi.  

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
22 jam lalu

Geger! Inara Rusli Ingin Diakui sebagai Istri Sah Insanul Fahmi

Seleb
20 jam lalu

Inara Rusli Happy, Insanul Fahmi Sayang Anak-anaknya

Seleb
23 jam lalu

Insanul Fahmi Dituduh Idap HIV, Inara Rusli Meradang!

Seleb
23 jam lalu

Polisi Bantah Peras Ammar Zoni Rp300 Juta: Silahkan Cek Rekening Anggota!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal