"Ya udah deh," jawab Arsy dengan pasrah.
Diketahui, kini usia kandungan Aurel Hermansyah sudah memasuki 7 bulan. Saat di USG, diketahui sang jabang bayi yang dijuluki baby A itu berjenis kelamin perempuan.
Istri Atta Halilintar itu diprediksikan bakal melahirkan pada Februari 2022 mendatang. Saat ini mereka masih berusaha agar bisa melahirkan secara normal saat persalinan nanti.