Bongkar Urusan Ranjang, Atta Halilintar Syok dengan Gaya Tidur Aurel 

Vania Ika Aldida
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah di ranjang. (Foto: YouTube/Atta Halilintar)

JAKARTA, iNews.id – Kehidupan pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah selalu menjadi perhatian publik. Kali ini Atta bongkar urusan ranjang dengan Aurel. Atta mengaku syok dengan gaya tidur Aurel.
 
Melalui akun YouTube Channel milik Atta, pasangan muda ini tampak membongkar kegiatan mereka usai sah menjadi sepasang suami-istri. Bahkan dalam video Dibalik Ranjang Atta Aurel, pria 26 tahun itu mengaku syok dengan aksi tidur Aurel yang baru diketahuinya saat mereka tidur bersama.
 
"Hari kelima kamu jalan sendiri ya dari kasur. Tiba-tiba berdiri jalan, matanya tetapi merem. Itu kamu bangun ya?," tanya Atta pada Aurel.
 
"Kamu kan suka tiba-tiba bangun jalan sendiri gitu. Akhirnya aku kan, 'Kenapa nih istri gue nih?'. Tetapi mata kamu masih merem," lanjutnya.
 
Mendengar ucapan suaminya, Aurel pun berusaha untuk memberi penjelasan. Ia menyebut bahwa saat itu ia hendak berjalan menuju ke kamar mandi untuk buang air kecil.
 
"Itu aku ke kamar mandi mau pipis, emang iya setengah merem," jelas Aurel.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Iklan Terbaru Shopee 9.9 Super Shopping Day Makin Seru Bareng Hearts2Hearts, Wajib Nonton!

Seleb
3 bulan lalu

Viral Atta Halilintar Ikut Aksi Depan DPR, Peluk Driver Ojol

Seleb
4 bulan lalu

Gen Halilintar Absen di Ulang Tahun Aurel Hermansyah, Netizen Auto Curiga Keluarga Retak

Belanja
5 bulan lalu

Lewat Iklan Terbaru, Shopee Hadirkan Belanja Lebih Hemat dan Lebih Cepat!

Seleb
6 bulan lalu

Selamat! Atta Halilintar hingga Pandawara Group Menang Digital Innovation Awards 2025 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal