Brankas Berisi Uang Digondol Maling, Terry Putri Drop Belum Bisa Ditemui

Adiyoga Priyambodo
Terry Putri drop tidak bisa ditemui usai rumahnya kemalingan. (Foto: Instagram/Terry Putri)

JAKARTA, iNews.idTerry Putri baru saja kehilangan brankas berisi uang hasil jerih payahnya selama 20 tahun akibat rumahnya kemalingan. Kabarnya, saat ini Terry Putri drop dan tidak bisa ditemui karena diduga mengalami masalah psikis. 
 
Manajer Terry Putri, Regina membenarkan bahwa artisnya jatuh sakit usai rumahnya dibobol maling. "Iya, tetapi bukan yang panas dingin demam gitu," ujar Regina saat dihubungi awak media, Selasa (4/5/2021).
 
Regina menduga, sakit yang dialami Terry Putri timbul karena masalah psikis. "Itu yang membuat dia drop. Kadang-kadang bicara pun bikin dia sakit," tuturnya.
 
Kondisi itu juga yang kemudian membuat Terry Putri belum bersedia menemui awak media. "Dia memang lemas banget, enggak fit. Jadi belum bisa kalau harus menceritakan lagi. Itu berat untuk dia," jelas Regina.
 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Internasional
1 bulan lalu

Viral Museum Louvre di Paris Kemalingan, Auto Ditutup!

Soccer
10 bulan lalu

Mobil Marselino Kemalingan, Kaca Belakang Pecah, Tas Hilang

Seleb
1 tahun lalu

Tinggal di Amerika, Terry Putri Kini Kerja Jadi Pengantar Makanan: Disyukuri Saja

All Sport
1 tahun lalu

Kronologi Tim Bulu Tangkis Indonesia Kemalingan Uang hampir Rp1 M di Paris

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal