Budaya Indonesia Kaya, Desainer Rama Dauhan Koleksi Kain dari Berbagai Daerah

Siska Permata Sari
Sebagai bentuk kecintaan terhadap budaya Indonesia, Desainer Rama Dauhan mengoleksi banyak jenis kain dari berbagai daerah. (Foto: YouTube)

"Indonesia memiliki warisan budaya sangat kaya yang selalu menginspirasi dalam setiap karya. Sebuah usaha yang berkelanjutan dikerjakan dengan hati dapat memberikan yang terbaik dan menjaga eksistensinya meski di waktu tersulit," katanya. 

Sebagai bagian dari Glenfiddich Where Next Club, dia sangat senang dapat menginspirasi banyak orang dan menjadi penggerak untuk memulai perjalanan pertumbuhan serta pengembangan pribadi melalui pengalamannya di industri fashion.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
1 bulan lalu

Outfit Nikita Mirzani Hari Ini Terinspirasi dari Nikita Willy, Segini Harga Bajunya!

Seleb
2 bulan lalu

Terungkap! Tasya Farasya Tenteng Tas Hermes Rp2,9 Miliar saat Sidang Cerai

Seleb
2 bulan lalu

Alasan Nyeleneh Nikita Mirzani Suka Pakai Rok saat Jalani Sidang Dugaan Pemerasan

Seleb
2 bulan lalu

Viral Dian Sastrowardoyo Pakai Dress Pink-Hijau di BIFF 2025, Simbol Perlawanan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal