Momen romansa El Rumi dan Syifa Hadju pun tak ada habisnya di media sosial. Satu demi satu keromantisan mereka berdua terungkap dan makin bikin warganet ikutan baper.
Sama seperti Bunda Corla, warganet juga berharap dan mendoakan yang terbaik untuk hubungan El dan Syifa ini.
“Didukung se Indonesia,” kata akun @di***.
“Bunda Corla sampai ikut naik kapal,” sambung @al****.
“Hahaha Bunda Corla aja dukung,” tambah @ui****.