Cerita Adi Bing Slamet Shalat Tobat 41 Hari karena Pernah Sesat: Alhamdulillah Semua Sudah Lepas 

Nurul Amanah
Cerita Adi Bing Slamet Shalat Tobat 41 Hari karena Pernah Sesat: Alhamdulillah Semua Sudah Lepas (Foto: Instagram)

Keputusan untuk kembali mengucap syahadat didasari atas keinginannnya yang ingin bersungguh-sungguh kembali ke jalan yang benar usai merasa tersesat.

"Keinginan saya lah dari dalam diri. Dari dulu waktu itu," katanya.

Setelah mengucap syahadat lagi dan shalat taubat, Adi merasa hatinya lebih lega untuk kembali menjalankan ibadah.

"Ya boleh dibilang InsyaAllah amal ibadah kita diterima," katanya. 

Sebagaimana diketahui pada 2013, Adi Bing Slamet membongkar dugaan penyimpangan yang dilakukan Eyang Subur selama 15 tahun menjadi guru spiritual banyak artis. Dia menyebut, pria itu melakukan pelecehan seksual, mabuk-mabukan, hingga penipuan.

Tak lama berselang, MUI menyatakan Eyang Subur menyimpang dari ajaran agama Islam. Kesimpulan itu ditetapkan MUI berdasarkan investigasi yang telah dilakukan lembaga tersebut. 

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
3 hari lalu

Viral Dedi Mulyadi Disebut Artis Youtube oleh Pandji Pragiwaksono, Ini Faktanya!

Seleb
25 hari lalu

Geger! Shandy Aulia Mendadak Tutup Komentar Instagram

Seleb
2 bulan lalu

Acha Septriasa Belum Cari Pasangan Baru usai Cerai, Trauma?

Nasional
2 bulan lalu

Artis Onadio Leonardo Ditangkap terkait Penyalahgunaan Narkoba, Ini Kata Polisi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal