Cerita Indah Permatasari Jadi Kekasih Gepeng di Film Srimulat: Hidup Memang Komedi

Nurul Amanah
Indah Permatasari jadi kekasih pelawak Gepeng di film Srimulat: Hidup Memang Komedi. (Foto: Instagram)

Indah juga merasa terbantu lantaran dipasangkan dengan Juan Bio One (Gepeng) yang sudah cukup lama dikenalnya, sehingga mudah untuk menjalin chemistry.

"Kebetulan aku dan Bio udah lama berteman dari sebelumnya. Jadi pas ketemu disini nggak canggung lagi, kita ngobrol juga enak, kita sama-sama nanya sama mas Rosa (pelatih akting) juga," kata dia.

Selain Indah Permatasari dan Juan Bio One, film produksi MNC Pictures dan IDN Pictures ini dibintangi sejumlah aktor dan aktris kenamaan tanah air lainnya  seperti Elang El Gibran (Basuki), Erika Carlina (Djudjuk), Dimas Anggara (limbul), Morgan Oey (Paul), Zulfa Maharani (Nunung), Ibnu Jamil (Tarsan), Erick Estrada (Tessy), Ana (Naimma Aljufri), Teuku Rifnu Wikana (Asmuni), Rukman Rosadi (Teguh), dan Rano Karno (Babe Makmur).

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
1 tahun lalu

7 Artis Pernah Bertengkar dengan Ibunya, Nomor 5 Berakhir Damai kini Bahagia Jadi Istri Pejabat

Seleb
1 tahun lalu

Arie Kriting Tak Kunjung Dapat Restu Mertua: Itu Kegagalan Saya

Seleb
1 tahun lalu

Syuting Seharian, Indah Permatasari Ungkap Honor Pertama Akting Cuma Rp200 Ribu

Seleb
2 tahun lalu

Momen Indah Permatasari dan Arie Kriting Pamer Wajah Anak Pertama Kalinya: MasyaAllah Gantengnya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal