Siapa yang sangka Desta merupakan artis beragama muslim yang memiliki darah keturunan Tionghoa. Ternyata Desta merupakan cucu kandung dari Kho Ping Hong, yang merupakan penulis cerita silat populer di Indonesia. Meski terlahir dari keluarga yang berbeda agama, Desta memilih untuk menjadi muslim.
Artis ganteng Tionghoa beragama Islam salah satunya Baim Wong. Artis berdarah Sunda ini adalah putra dari Johnny Wong, seorang pebisnis yang sukses di Tanah Air.
Artis selanjutnya yang memiliki darah keturunan Tionghoa dan beragama islam adalah Andhika Pratama. Ternyata selain memiliki darah keturunan Tionghoa, Andhika Pratama juga memiliki darah keturunan Belanda dan Jawa. Suami dari Ussy Sulistiawaty ini juga kerap dijuluki bapak sambung terbaik oleh anak-anaknya.
Itulah deretan artis ganteng Tionghoa beragama Islam.