Deretan Artis Lawas Jadi Sampul Buku Sekolah, Nomor 3 Primadona Remaja Pria Era 80-an

Syifa Fauziah
Deretan artis lawas jadi sampul buku sekolah. (Foto: istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Eksistensi para artis lawas di industri hiburan tak perlu diragukan lagi. Terbukti dari beberapa potret masa muda artis lawas jadi sampul buku sekolah di era 1980-an.

Uniknya, pada masa itu wajah artis tak hanya terpajang di sampul depan majalah saja. Ada beberapa artis lawas yang juga dikenal sebagai model sampul buku sekolah.

Wajah mereka tentunya mencuri perhatian dan selalu diingat. Bahkan buku dengan sampul wajah para artis ini lebih diminati oleh masyarakat pada zamannya.


Siapa saja mereka? Berikut deretan artis lawas jadi sampul buku sekolah yang dirangkum iNews.id dari berbagai sumber, Kamis (29/12/2022):


1. Richie Ricardo

Deretan artis lawas jadi sampul buku sekolah. (Foto: istimewa)


Deretan artis lawas jadi sampul buku sekolah yang pertama ada Richie Ricardo. Dia merupakan aktor yang eksis di era 80-an. Wajah gantengnya pernah menghiasi sampul buku sekolah lho.

2. Paramitha Rusady

Deretan artis lawas jadi sampul buku sekolah. (Foto: istimewa)


Selain itu ada juga Paramitha Rusady yang wajahnya juga pernah ada di sampul buku sekolah. Beberapa kali wanita 56 tahun ini terlibat pemotretan untuk sampul buku tulis. Parasnya yang cantik jadi salah satu alasan dirinya dipilih.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
12 jam lalu

Janji Raffi Ahmad ke Artis Lawas Diding Boneng, Sangat Mengharukan!

Seleb
15 jam lalu

Raffi Ahmad Bantu Artis Lawas Diding Boneng yang Rumahnya Roboh, Banjir Pujian Netizen

Seleb
3 hari lalu

Nasib Artis Lawas Diding Boneng Sekarang, Berjuang Lawan Penyakit Asma

Seleb
4 hari lalu

Kondisi Terkini Diding Boneng usai Rumahnya Ambruk Diterjang Hujan Deras

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal