Cut Tari diketahui lahir pada tahun 1978 silam. Itu berarti, ketika menjadi cover majalah, dirinya masih berusia 13 tahun. Lebih dari 30 tahun berlalu, kecantikan Cut Tari masih bertahan sampai sekarang ya?
2. Unique Priscilla
Potret cantik artis lawas selanjutnya, ada Unique Priscilla. Sebelum jadi aktris dan bermain di sejumlah sinetron hingga film, artis lawas Unique Priscilla memang mengawali karier sebagai model.
Contohnya saja potret cantik satu ini. Di foto ini, Unique tengah menjadi bintang iklan salah satu brand kaus.
3. Karina Suwandi
Potret cantik artis lawas selanjutnya, ada Karina Suwandi. Aktris cantik satu ini dikenal sebagai tokoh istri dari Indro Warkop. Dirinya kerap bermain dalam sinetron yang melibatkan trio Warkop yakni Dono, Kasino dan Indro.
Selain terjun di dunia akting, Karina juga merupakan seorang model. Potret lawas artis cantik satu ini dulu kerap terpampang dibmana-mana, termasuk juga cover Majalah Mode di era tahun 1980an.